Ebor E

27 April 2022 08:07

Iklan

Iklan

Ebor E

27 April 2022 08:07

Pertanyaan

Kabupaten Gianyar merupakan daerah penghasil patung kayu yang terletak di Pulau ___


1

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

F. Rizqi

Mahasiswa/Alumni Institut Teknologi Bandung

28 April 2022 14:40

Jawaban terverifikasi

Hello Ebor E, Kak Fariz bantu jawab ya. Jawaban dari pertanyaan tersebut adalah Bali. Yuk simak pembahasan berikut. Seni patung adalah cabang seni rupa yang hasil karyanya berwujud tiga dimensi, biasanya terbuat dari bahan bervolume yang dapat berupa tanah liat, kayu, batu, logam dan bahan lainnya. Patung dapat dibuat dengan dua metode pembuatan, yaitu subtraktif (mengurangi bahan dengan cara memotong dan menatah) dan aditif (membuat model terlebih dahulu dengan cara mengecor atau mencetak). Salah satu daerah di Indonesia yang cukup terkenal dengan karya seni patungnya adalah daerah Kabupaten Gianyar Bali, yang menarik minat para penikmat seni dalam dan luar negeri. Salah satu faktor penyebab tingginya minat terhadap patung kayur yang dibuat di Kabupaten Gianyar adalah dalam proses pembuatannya menggunakan bahan baku berupa kayu yang berkualitas tinggi. Dengan demikian, jawabannya adalah Bali. Semoga membantu ya.


Iklan

Iklan

Nanabvteraa N

27 April 2022 10:41

Pulau Bali


lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Sebutkan properti yang digunakan dalam Tari Tortor!

10

0.0

Jawaban terverifikasi