Nisa I

09 Juli 2022 20:57

Iklan

Nisa I

09 Juli 2022 20:57

Pertanyaan

Jika reaksi penguraian HF menjadi gas H2 dan F2 dalam ruang yang telah mencapai kesetimbangan dan jika kuantitas mol gas HF semula adalah 1 mol maka setelah mencapai tekanan ruang akan menjadi?

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

14

:

16

:

56

Klaim

22

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Y. Lutvira

13 Juli 2022 13:47

Jawaban terverifikasi

Jawaban yang benar adalah mol H₂ dan F₂ saat setimbang keduanya 0,5 mol. Pada penulisan reaksi kimia mol zat dituliskan di depan zat kimianya dengan angka dimana angka tersebut menunjukan koefisiennya. Koefisien mengindikasikan jumlah mol zat tersebut. kesetimbangan kimia adalah keadaan saat kedua reaktan dan produk hadir dalam konsentrasi yang tidak memiliki kecenderungan lebih lanjut untuk berubah seiring berjalannya waktu. Reaksi yang terjadi adalah 2HF → H₂ + F₂ Mol MRS terlampir. Mol semula adalah 1 mol, maka akan menghasilkan mol saat setimbang H₂, F₂, keduanya 0,5 mol. Jadi setelah mencapai tekanan ruang mol H₂ dan F₂ masing- masing akan menjadi 0,5 mol

alt

Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Tuliskan persamaan reaksi yang terjadi bila: C2H5OH + PCl5

103

0.0

Jawaban terverifikasi