Muhammad E

23 Maret 2020 01:38

Iklan

Iklan

Muhammad E

23 Maret 2020 01:38

Pertanyaan

Jika masyarakat umur tua banyak yang meninggal karena Covid-19, piramida penduduk apa yang akan terbentuk di Indonesia? A.Stasioner B.Kontruktif C.Ekspansif


6

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

A. Fia

Mahasiswa/Alumni Universitas Islam 45 Bekasi

27 Desember 2021 15:21

Jawaban terverifikasi

Halo Muhammad, kaka bantu jawab ya. Jawaban benar pada soal ini adalah C. Berikut adalah penjelasannya. Piramida penduduk adalah bentuk grafik yang disajikan untuk memberikan informasi mengenai komposisi penduduk, jenis kelamin dan umur pada suatu populasi atau kelompok pada suatu wilayah. Salah satu jenis piramida penduduk adalah piramida ekspansif atau piramida penduduk muda, yaitu piramida yang berbentuk kerucut dengan alas yang melebar dan runcing pada puncaknya. Jenis piramida ini menggambarkan pertumbuhan penduduk tinggi, sehingga penduduk yang dominan ada pada usia anak hingga dewasa, sedangkan penduduk usia tuanya sedikit. Pandemi COVID-19 menyerang semua manusia tanpa pandang umur, namun orang tua dengan usia lanjut menjadi lebih rentan mengalami kematian, dan jika angka kematian pada orang tua tinggi grafik yang ditunjukkan pada bagian atas runcing. Contoh bentuk piramida ekspansive dapat dilihat pada gambar. Jadi, dapat disimpulkan jawaban yang tpat pada soal ini adalah C. Semoga membantu ya:)

alt

Iklan

Iklan

Silvy S

23 Maret 2020 02:43

Piramida Penduduk Tua atau Constructive yaitu piramida yang akan terbentuk ketika sebagian besar penduduk pada negara tersebut berusia dewasa. Jenis piramida yang satu ini bersifat konstruktif yaitu jumlah kelahiran lebih rendah dibanding dengan jumlah kematian.  Bentuk Piramida Penduduk Tua (Constructive) yaitu bentuknya mengecil menuju umur muda, melebar pada kelompok umur dewasa, dan mengecil lagi pada kelompok umur tua. Jika dalam grafik batang, pada bagian tengah grafik memiliki jumlah tertinggi sehingga batang membesar pada bagian tengah.. Hal tersebut terjadi ketika penurunan angka kelahiran dengan cepat dan rendahnya tingkat kematian penduduk.


lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

mengapa Indonesia disebut sebagai poros maritim dunia

61

0.0

Jawaban terverifikasi