Erwani E

29 Juli 2020 02:49

Iklan

Iklan

Erwani E

29 Juli 2020 02:49

Pertanyaan

jika kamu memiliki seekor kucing kelompok besaran apart sajakah yang dapat kamu ukur dari kucing tersebut


2

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

F. Afrianto

Mahasiswa/Alumni Institut Teknologi Bandung

13 Januari 2022 07:28

Jawaban terverifikasi

Halo Erwani, terima kasih sudah bertanya, kakak bantu jawab ya :) Besaran adalah sesuatu yang dapat diukur. Terdapat dua jenis besaran, yaitu besaran pokok dan besaran turunan. Besaran pokok merupakan besaran-besaran utama yang dapat menurunkan besaran-besaran lain dan satuannya telah ditentukan terlebih dahulu. Terdapat 7 buah besaran pokok, yaitu: panjang, massa, waktu, suhu, intensitas cahaya, kuat arus, dan jumlah zat. Sementara itu besaran turunan adalah semua besaran yang diturunkan dari besaran pokok. Besaran yang dapat diukur dari seekor kucing adalah: 1. Panjang, dapat diukur panjang ekor kucing tersebut dengan penggaris 2. Massa, dapat diukur massa kucing tersebut dengan timbangan 3. Suhu, dapat diukur suhu tubuh kucing tersebut dengan termometer Jadi beberapa besaran yang dapat diukur dari seekor kucing adalah besaran panjang, massa dan suhu.


Iklan

Iklan

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

500 gram es bersuhu −12 °C dipanaskan hingga suhu −2 °C. Jika kalor jenis es adalah 0,5 kal/g °C, tentukan banyak kalor yang dibutuhkan, nyatakan dalam satuan joule!

23

5.0

Jawaban terverifikasi