Neng A

02 Februari 2021 00:03

Iklan

Iklan

Neng A

02 Februari 2021 00:03

Pertanyaan

jika eksportir belum mengenal importir maka biasanya pembayaran internasional dilakukan dengan NJ


2

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

A. Nur

Mahasiswa/Alumni UIN Sultan Syarif Kasim

29 Desember 2021 06:50

Jawaban terverifikasi

Halo Neng, jawaban untuk pertanyaan di atas adalah Letter of Credit (L/C) Pembahasan: Berikut ini adalah jenis alat pembayaran internasional : 1. Tunai, pembayaran secara tunai dilakukan secara langsung dengan menggunakan uang fisik. Biasanya pembayaran dengan cara ini dilakukan oleh turis, jemaah haji, ataupun tenaga kerja yang ada di luar negeri 2. Wesel (Bill of exchange), yaitu pembayaran melalui perantara bank, dengan cara bank dari dalam negeri akan mengeluarkan surat perintah pembayaran kepada bank di luar negeri 3. Letter of Credit (L/C), yaitu jasa untuk memperlancar kegiatan jual beli atau transaksi internasional. Pembayaran menggunakan letter of credit biasanya dilakukan oleh eksportir yang belum mengenal importirnya karena terjamin. 4. Cek, yaitu surat perintah yang diberikan oleh importir kepada bank yang bersangkutan untuk memberikan uang kepada eksportir Jadi, jawaban untuk pertanyaan di atas adalah Letter of Credit (L/C) Semoga membantu yaa


Iklan

Iklan

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

pengertian bank sentral

3

0.0

Lihat jawaban (1)