Aqila Z

22 Januari 2020 14:00

Iklan

Aqila Z

22 Januari 2020 14:00

Pertanyaan

jika diketahui rasio usia rina, anisa dan santi adalah 8:6:7, dimana usia rina 12 tahun lebih tua dibanding anisa, berapa total usia ketiga anak tsb?

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

13

:

15

:

25

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

S. Afifah

Mahasiswa/Alumni Politeknik Negeri Bandung

02 Februari 2022 08:58

Jawaban terverifikasi

Halo Aqila, kaka bantu jawab yaa:) Jawaban: 126 Konsep: perbandingan Perbandingan pada umumnya dituliskan dalam bentuk yang paling sederhana a : b = a/b Pembahasan: Misal usia Rina = x, usia Anisa = y, usia Santi = z Perbandingan usia Rina : Anisa : Santi = x : y : z = 8 : 6 : 7 Usia Rina = x = 12 + y RIna/Anisa = 8/6 x/y = 8/6 6x = 8y x = 8y/6 x = 12 + y 8y/6 = 12 + y 6(8y/6) = 6(12+y) 8y = 72 + 6y 8y - 6y = 72 + 6y - 6y 2y = 72 y = 36 = Usia Anisa Usia Rina x = 12 + y x = 12 + 36 x = 48 Rina : Santi = x : z 48 : Santi = 8 : 7 48 x 7 = 8 x Santi 336 = 8 x Santi 42 = Santi Usia Rina + Anisa + Santi x + y + z = 48 + 36 + 42 = 126 Jadi, usia mereka bertiga adalah 126.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Ayah memiliki tali rafia sepanjang 2,5 m yang dipotong menjadi dua bagian. jika panjang salah satu potongan nya 10 dm, panjang potongan yang lain nya adalah..

3

0.0

Jawaban terverifikasi