Rocker R

10 Juni 2022 15:20

Iklan

Rocker R

10 Juni 2022 15:20

Pertanyaan

jenis tanah litosol adalah....

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

07

:

33

:

03

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

R. Diah

11 Juni 2022 11:36

Jawaban terverifikasi

Jawaban dari soal tersebut adalah jenis tanah yang berasal dari proses pelapukan batuan yang belum sempurna. Salah satu jenis tanah adalah tanah litosol. Tanah litosol terbentuk dari batuan beku dan batuan sedimen yang mengalami proses pelapukan namun belum sempurna. Tanah ini juga disebut sebagai tanah yang paling muda karena struktur asal batuan induknya masih terlihat. Tanah litosol memiliki karakteristik sebagai berikut: 1. Memiliki butiran yang kasar dengan bentuk kerikil, pasir, ataupun bebatuan kecil. 2. Kandungan unsur hara sedikit. 3. Bersifat kurang subur. 4. Lapisannya tidak terlalu tebal, yaitu hanya mencapai 45 cm saja. Persebaran tanah litosol ada di daerah Nusa Tenggara Barat, Jawa Barat, Jawa Tengah, dan Sulawesi terutama di daerah lereng gunung ataupun pegunungan. Jadi, tanah litosol adalah jenis tanah yang berasal dari proses pelapukan batuan yang belum sempurna.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

indonesia merupakan negara yang sangat subur yang mana sektor pertanian sangat berpotensi untuk menjadi pendorong kemajuan nasional, namun saaat ini sektor agrikutur masih mengalami banyak hambatan, jelaskan yang menjadi penghambat perkembangan agrikultur di indonesia

32

3.7

Jawaban terverifikasi