Rahmat S

24 Mei 2022 07:46

Iklan

Rahmat S

24 Mei 2022 07:46

Pertanyaan

Jenis manusia purba pertama yang ditemukan di Indonesia oleh Van Reitschotten pada tahun 1889, kemudian diteliti oleh Eugene Dubois adalah . . . A. 'homo' soloensis B. pithecantropus erectus C. 'homo' wajakensis D. meganthropus paleojauanicus

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

07

:

04

:

01

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

R. Setyawan

25 Mei 2022 07:45

Jawaban terverifikasi

Hai Rahmat S. Kakak bantu jawab ya Jawaban yang tepat adalah C Untuk lebih jelasnya, simaklah penjelasan berikut ini Van Reitschotten adalah seorang insinyur tambang dari Hindia Belanda. Pada 1889 dia mendapat kiriman fosil tengkorak yang ditemukan di desa Wajak, Tulungagung, Jawa Timur. Ia kemudian melakukan penelitian disana dan memberikan nama penemuan tersebut dengan nama 'homo wajakensis atau manusia yang berasal dari wajak karena lokasi penemuannya berasal dari Wajak, Tulungagung. Penelitian tersebut kemudian dilanjutkan oleh Eugene Dubois Dengan demikian, dapat disimpulkan bahwa Jenis manusia purba pertama yang ditemukan di Indonesia oleh Van Reitschotten pada tahun 1889 adalah 'Homo Wajakensis Semoga bermanfaat


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

. Puncak kemarahan diponegoro terjadi dan hingga meletuslah perang setelah...

14

5.0

Jawaban terverifikasi