Dani S

09 Oktober 2021 07:48

Iklan

Dani S

09 Oktober 2021 07:48

Pertanyaan

Jenis kelamin pada daftar riwayat hidup ditulis pada bagian ... a. data pribadi b. bidang yang diminati c. prestasi d. kesimpulan

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

13

:

44

:

24

Klaim

2

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

A. Yuliati

Mahasiswa/Alumni STKIP PGRI PASURUAN

10 Mei 2022 09:56

Jawaban terverifikasi

Jawaban untuk soal ini adalah A Ikuti pembahasannya yuk. Daftar riwayat hidup adalah selembar kertas yang berisi tentang biodata diri untuk tujuan tertentu. Bagian-bagian daftar riwayat hidup adalah sebagai berikut. 1. Data diri, seperti nama, tempat tanggal lahir, jenis kelamin, pendidikan, dan agama. 2. Bidang yang diminati, seperti hobi. 3. prestasi, berupa piagam. 4. Kesimpulan, berisi sikap dan keterampilan yang menonjol Jadi, jawaban yang tepat adalah A. Semoga membantu ya πŸ™‚


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Dalam teks eksplanasi, pernyataan umum, isi, dan penutup harus berkaitan dan saling ... . a. memahami b. mendorong c. menggambarkan d. menjelaskan

10

5.0

Jawaban terverifikasi