Dira R

27 September 2020 07:53

Iklan

Iklan

Dira R

27 September 2020 07:53

Pertanyaan

jelaskan temuan dobereiner saat mengelompokkan unsur!


3

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

Y. Ayu

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Malang

30 Desember 2021 17:30

Jawaban terverifikasi

Hai Dira, kakak bantu jawab pertanyaanmu ya. Jawaban: Massa atom maupun sifat-sifat unsur yang kedua dalam satu triad merupakan rata-rata dari massa atom relatif maupun sifat-sifat unsur pertama dan ketiga. Dobereiner mengelompokkan berdasarkan kemiripan sifatnya. Ternyata tiap kelompok terdiri dari tiga unsur, sehingga kelompok itu disebut triad. Apabila unsur-unsur dalam satu triad disusun menurut kenaikan massa atom relatifnya, ternyata massa atom maupun sifat-sifat unsur yang kedua merupakan rata-rata dari massa atom relatif maupun sifat-sifat unsur pertama dan ketiga. Sebagai contoh 3 unsur Litium, Natrium dan Kalium. Ar unsur kedua (Natrium) mempunyai nilai sama dengan rata-rata atom pertama (Litium) dan ketiga (Kalium).


Iklan

Iklan

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

nama senyawa dengam rumus molekul (NH4) 2CO3 adalah

17

0.0

Jawaban terverifikasi