Andina R

10 Maret 2020 15:07

Iklan

Iklan

Andina R

10 Maret 2020 15:07

Pertanyaan

jelaskan prinsip rekayasa genetik dan hasil produknya


35

3

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

A. Nurrismawati

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta

17 Januari 2022 02:25

Jawaban terverifikasi

Halo Andina R! Kakak bantu jawab ya :) Prinsip dasar rekayasa genetika adalah dengan mengubah susunan DNA makhluk hidup dengan menyisipkan DNA atau gen dari makhluk hidup lain yang memiliki sifat tertentu. Contoh produknya adalah jagung Bt yang tahan terhadap hama, produksi hormon insulin yang dilakukan oleh bakteri, protein pembekuan darah bagi penderita hemofilia. Rekayasa genetika dilakukan dengan mengubah susunan genetik berupa DNA atau gen pada makhluk hidup penerima agar mendapatkan sifat-sifat tertentu. Gen atau DNA yang disisipkan berupa sifat - sifat unggul sehingga diharapkan makhluk hidup hasil rekayasa genetik dapat bertahan terhadap serangan hama atau faktor lain yang menurunkan kualitas makhluk hidup. Rekayasa genetika dilakukan dengan alasan agar mampu menghasilkan produk yang banyak sebagai bentuk pemenuhan bahan pangan, menghasilkan produk yang unggul, dan menghasilkan produk yang tahan terhadap serangan hama dan faktor lain. Semoga membantu! semangat!


Iklan

Iklan

Karlos S

10 Februari 2023 10:10

Jelaskan keuntungan dan kerugian dari penerapan bioteknologi di berbagai bidang


Didiyane M

27 Februari 2023 01:21

Jelaskan keuntungan dan kerugian dari penerapan bio teknologi konfensional dan modern


lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

apakah ular mengalami fertilisasi internal atau eksternal?

4

5.0

Jawaban terverifikasi