Evamr E

02 Oktober 2021 18:38

Iklan

Evamr E

02 Oktober 2021 18:38

Pertanyaan

Jelaskan perbedaan waktu antara Indonesia dan Inggris

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

15

:

38

:

06

Klaim

1

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

A. Dini

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Malang

27 Januari 2022 12:28

Jawaban terverifikasi

Halo, Evamr. Saya bantu jawab ya. Setiap wilayah di dunia memiliki zona waktu yang berbeda. Perbedaan tersebut disebabkan oleh adanya kesepakatan internasional tentang Greenwich Mean Time (GMT). GMT digunakan sebagai patokan waktu di seluruh dunia. Greenwich terletak di London, Inggris. Dari Greenwich, wilayah di bumi dibagi menjadi dua, yaitu wilayah sebelah kanan Greenwich termasuk ke dalam bujur barat dan wilayah di sebelah kiri Greenwich termasuk ke dalam bujur timur. Bumi berotasi membentuk lingkaran 360º dengan kala rotasinya 24 jam. Dengan penghitungan 360º : 24 = 15º, maka setiap selisih 15º terjadi perbedaan waktu 1 jam. Untuk wilayah bujur barat, memiliki waktu lebih lambat 1 jam dan untuk wilayah bujur timur, memiliki waktu lebih cepat 1 jam. Berdasarkan letak bujurnya, maka Indonesia terletak di wilayah bujur timur dan dibagi menjadi tiga zona waktu, yaitu Waktu Indonesia bagian Barat (WIB), Waktu Indonesia bagian Tengah (WITA), dan Waktu Indonesia bagian Timur (WIT). Di mana masing-masing zona waktu memiliki selisih waktu yang berbeda dengan Inggris. WIB lebih cepat 7 jam (GMT+7), WITA lebih cepat 8 jam (GMT+8), dan WIT lebih cepat 9 jam (GMT+9). Jadi, perbedaan waktu antara Indonesia dengan Inggris adalah seperti yang sudah dijelaskan di atas. Semoga membantu ya!


Iklan

ALFITTO N

24 Maret 2022 05:49

ka ini jawabannya yg mana ya


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

indonesia merupakan negara yang sangat subur yang mana sektor pertanian sangat berpotensi untuk menjadi pendorong kemajuan nasional, namun saaat ini sektor agrikutur masih mengalami banyak hambatan, jelaskan yang menjadi penghambat perkembangan agrikultur di indonesia

32

3.7

Jawaban terverifikasi