Rizka D

06 November 2021 13:34

Iklan

Rizka D

06 November 2021 13:34

Pertanyaan

Jelaskan perbedaan suhu, cuaca dan iklim!

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

01

:

13

:

24

Klaim

3

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

O. O

23 November 2021 08:16

Jawaban terverifikasi

Halo Rizka, terima kasih telah bertanya di Roboguru. Perhatikan penjelasan berikut ya. Jawaban dari pertanyaan di atas adalah : Suhu adalah derajat atau tingkatan ukuran dingin atau panas pada suatu benda, cuaca menunjukkan pada kondisi atmosfer sesaat, dan iklim adalah rata-rata keadaan cuaca pada periode waktu yang lama dan meliputi wilayah yang luas. Suhu merupakan ukuran kuantitatif terhadap temperatur panas dan dingin, diukur dengan termometer. Semakin tinggi suhu suatu benda maka semakin panas benda tersebut. Cuaca adalah keadaan atmosfer pada waktu yang tidak lama dan meliputi wilayah yang sempit. Cuaca menunjukkan pada kondisi atmosfer sesaat, yakni dalam rentang waktu menit, jam, hingga hari di suatu tempat tertentu. Iklim adalah rata-rata keadaan cuaca pada periode waktu yang lama dan meliputi wilayah yang luas. Maka itu, iklim kerap disebut juga statistik atau sintesa dari keadaan cuaca. Semoga Rizkai dapat memahami penjelasan di atas ya. Semoga membantu


Iklan

Syifa U

06 November 2021 15:09

suhu adalah drajat panas atau dingin. cuaca adalah perubahan keadaan sekita dg tempat yg tidak terlalu luas dalam jangka waktu pendek. iklim adalah perubahan keadaan sekitar dalam ruang lingkup yg luas dan jangka waktu panjang.


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

indonesia merupakan negara yang sangat subur yang mana sektor pertanian sangat berpotensi untuk menjadi pendorong kemajuan nasional, namun saaat ini sektor agrikutur masih mengalami banyak hambatan, jelaskan yang menjadi penghambat perkembangan agrikultur di indonesia

42

3.7

Jawaban terverifikasi