ABIM G

19 Maret 2020 00:01

Iklan

Iklan

ABIM G

19 Maret 2020 00:01

Pertanyaan

JELASKAN PERBEDAAN METAMORFISIS SEMPURNA DAN TIDAK SEMPURNA! BERIKAN MASING-MASING 2 CONTOH HEWAN YANG MENGALAMI METAMORFOSIS SEMPURNA DAN TIDAK SEMPURNA


12

3

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

A. Chanisya

01 Februari 2022 14:23

Jawaban terverifikasi

Halo Abim, kakak bantu jawab ya. Metamorfosis adalah fase perkembangan hewan yang ditandai dengan terjadinya perubahan bentuk atau penampilan hewan setelah hewan lahir ataupun menetas. Metamorfosis dapat dibedakan menjadi dua, yaitu metamorfosis sempurna dan metamorfosis tidak sempurna. Berikut merupakan perbedaan dan contoh hewan yang mengalami metamorfosis sempurna dan metamorfosis tidak sempurna: 1) Metamorfosis sempurna terdiri dari beberapa tahapan yaitu telur, larva, pupa, dan imago (dewasa). Contoh dua hewan yang mengalami metamorfosis sempurna adalah kupu-kupu dan lalat. 2) Metamorfosis tidak sempurna terdiri dari beberapa tahapan yaitu telur, nimfa, dan imago (dewasa). Contoh dua hewan yang mengalami metamorfosis tidak sempurna adalah capung dan jangkrik. Semoga membantu :)


Iklan

Iklan

Ida A

19 Maret 2020 01:07

jika metamorfosis sempurna mengalami pupa contoh:kupu kupu jika metamorfosis tidak sempurna tidak mengalami proses pupa contoh:belalang


Mala M

19 Maret 2020 02:48

1. Metamorfosis sempurna adalah perubahan bentuk & fungsi organ tubuh hewan sejak tekur menetas menjadi larva hingga menjadi individu dewasa.Tahap larva mempunyai tahap yang berbeda dengan tahap dewasa.Contohnya kupu-kupu & nyamuk 2. Metamorfosis tidak sempurna adalah perubahan bentuk & fungsi irgan tubuh hewan yang tidak terlalu mencolok pada individu muda & dewasa.Contohnya belalang & kecoak


lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis

Dapatkan akses pembahasan sepuasnya
tanpa batas dan bebas iklan!

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

TANAMAN BERNAFAS MENGGUNAKAN...

31

5.0

Lihat jawaban (3)