Adam A

27 Januari 2022 05:12

Iklan

Adam A

27 Januari 2022 05:12

Pertanyaan

Jelaskan perbedaan integrasi dan disintegrasi!

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

00

:

20

:

06

Klaim

3

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

M. Khabib

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Yogyakarta

02 Februari 2022 04:41

Jawaban terverifikasi

Hallo kak Adam, kakak bantu jawab ya ! Jawabannya adalah : Integrasi sosial merupakan suatu proses yang mengarah pada pembentukkan persatuan dalam masyarakat. Sementara disintegrasi sosial mengarah pada perpecahan. Yuk, simak pembahasan berikut ! Integrasi sosial merupakan suatu proses penyesuaian unsur-unsur yang berbeda dalam masyarakat sehingga membentuk sebuah satu kesatuan. Integrasi juga dapat dikatakan sebagai proses penyatuan dalam masyarakat. Misalnya kegiatan gotong royong di masyarakat yang meleburkan berbagai unsur, tidak memandang dari kelas mana, lapisan mana, tetapi semua bekerja sama dalam gotong royong tersebut. Hal ini berbanding terbalik dengan disintegrasi sosial yang merupakan suatu kondisi atau keadaan yang ditandai dengan tidak bersatu padu dan hilangnya keutuhan atau persatuan di masyarakat serta mengakibatkan perpecahan antar kelompok di masyarakat. Misalnya seperti konflik, peperangan, penyimpangan, kriminalitas dan sebagainya. Terima kasih sudah bertanya dan menggunakan Roboguru, semoga membantu ya :)


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Identifikasikan lima dampak positif konflik sosial!

27

0.0

Jawaban terverifikasi