Audrey M

25 November 2023 12:54

Iklan

Audrey M

25 November 2023 12:54

Pertanyaan

Jelaskan kelebihan dan kekurangan dari seri dan pararel

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

08

:

45

:

52

Klaim

2

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

BimBim B

25 November 2023 14:13

Jawaban terverifikasi

<p><strong><u>Seri</u></strong></p><ul><li><strong>Kelebihan</strong>: sederhana (lebih sederhana dan mudah dirancang), stabil (jika satu komponen rusak, seluruh rangkaian bisa terhenti atau tidak berfungsi).</li><li><strong>Kekurangan</strong>: reduksi kinerja, kegagalan komponen (jika satu komponen gagal/ rusak, maka seluruh rangkaian tidak berfungsi).</li></ul><p>&nbsp;</p><p><strong><u>Paralel</u></strong></p><ul><li><strong>Kelebihan</strong>: tegangan yang dihasilkan sama, jika komponen lain rusak maka komponen lainnya tetap berfungsi.</li><li><strong>Kekurangan</strong>: lebih rumit, jika resistansi salah satu komponen rendah maka dapat menyebabkan arus yang tinggi.</li></ul>

Seri

  • Kelebihan: sederhana (lebih sederhana dan mudah dirancang), stabil (jika satu komponen rusak, seluruh rangkaian bisa terhenti atau tidak berfungsi).
  • Kekurangan: reduksi kinerja, kegagalan komponen (jika satu komponen gagal/ rusak, maka seluruh rangkaian tidak berfungsi).

 

Paralel

  • Kelebihan: tegangan yang dihasilkan sama, jika komponen lain rusak maka komponen lainnya tetap berfungsi.
  • Kekurangan: lebih rumit, jika resistansi salah satu komponen rendah maka dapat menyebabkan arus yang tinggi.

Audrey M

26 November 2023 12:03

Maksih kakak

Iklan

Sumber W

Community

25 November 2023 15:08

Jawaban terverifikasi

<p><strong>Rangkaian Seri</strong></p><p>&nbsp;</p><p><strong>Kelebihan</strong> :</p><ul><li>&nbsp;Proses pembuatan dari rangkaian seri cukup mudah untuk dilakukan karena bentuknya yang begitu sederhana,</li><li>Penggunaan dan pembuatan rangkaian seri cukup hemat biaya karena tidak perlu menggunakan dan membutuhkan cukup banyak komponen.</li><li>Tidak sulit untuk menyelesaikan atau melakukan pemeriksaan pada rangkaian seri saat terjadi kerusakan karena tidak ada banyak komponen yang harus diperiksa atau dilihat.</li></ul><p><strong>&nbsp;</strong></p><p><strong>Kekurangan :</strong></p><ul><li>Jika terdapat salah satu komponen mengalami kerusakan, maka nantinya komponen yang lain akan mati atau tidak bisa berfungsi.</li><li>&nbsp;Saat dilakukan penambahan beberapa komponen, maka daya yang diterima oleh komponen lain bisa berbeda.</li><li>&nbsp;Penggunaan arus listrik tidak bisa efisien karena adanya hambatan total rangkaian menjadi cukup besar.</li></ul><p>&nbsp;</p><p>&nbsp;</p><p><strong>Rangkaian Paralel</strong></p><p>&nbsp;</p><p><strong>Kelebihan</strong> :</p><ul><li>Hambatan yang dihasilkan oleh rangkaian paralel begitu kecil sehingga setiap komponennya dapat menyala dengan baik.</li><li>Setiap komponen bisa bekerja dengan bebas tanpa adanya pengaruh dari komponen lain.</li><li>Jika salah satu komponen mati atau rusak, maka komponen lainnya tidak akan ikut mati atau bisa berfungsi dengan baik.</li></ul><p>&nbsp;</p><p><strong>Kekurangan :</strong></p><ul><li>Membutuhkan biaya yang lebih mahal karena membutuhkan cukup banyak komponen.</li><li>Kurang efisien untuk bisa menghantarkan arus listrik.</li><li>Penyusunan rangkaiannya lebih rumit karena terdiri dari lebih banyak cabang.</li></ul>

Rangkaian Seri

 

Kelebihan :

  •  Proses pembuatan dari rangkaian seri cukup mudah untuk dilakukan karena bentuknya yang begitu sederhana,
  • Penggunaan dan pembuatan rangkaian seri cukup hemat biaya karena tidak perlu menggunakan dan membutuhkan cukup banyak komponen.
  • Tidak sulit untuk menyelesaikan atau melakukan pemeriksaan pada rangkaian seri saat terjadi kerusakan karena tidak ada banyak komponen yang harus diperiksa atau dilihat.

 

Kekurangan :

  • Jika terdapat salah satu komponen mengalami kerusakan, maka nantinya komponen yang lain akan mati atau tidak bisa berfungsi.
  •  Saat dilakukan penambahan beberapa komponen, maka daya yang diterima oleh komponen lain bisa berbeda.
  •  Penggunaan arus listrik tidak bisa efisien karena adanya hambatan total rangkaian menjadi cukup besar.

 

 

Rangkaian Paralel

 

Kelebihan :

  • Hambatan yang dihasilkan oleh rangkaian paralel begitu kecil sehingga setiap komponennya dapat menyala dengan baik.
  • Setiap komponen bisa bekerja dengan bebas tanpa adanya pengaruh dari komponen lain.
  • Jika salah satu komponen mati atau rusak, maka komponen lainnya tidak akan ikut mati atau bisa berfungsi dengan baik.

 

Kekurangan :

  • Membutuhkan biaya yang lebih mahal karena membutuhkan cukup banyak komponen.
  • Kurang efisien untuk bisa menghantarkan arus listrik.
  • Penyusunan rangkaiannya lebih rumit karena terdiri dari lebih banyak cabang.

Audrey M

26 November 2023 12:02

Maksih ya kakak

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Alat indra manusia yang paling peka untuk membedakan benda dingin dan benda panas yaitu … a. Telinga b. Kulit c. Hidung d. Mata

41

5.0

Jawaban terverifikasi