Alexandrin A

25 April 2022 10:58

Iklan

Alexandrin A

25 April 2022 10:58

Pertanyaan

Jelaskan kekurangan dan kelebihan usaha ekonomi yang dikelola perseorangan

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

03

:

45

:

29

Klaim

3

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

W. Wahyuningtias

Mahasiswa/Alumni Universiras Terbuka Surakarta

28 April 2022 03:11

Jawaban terverifikasi

Hai Alexandrin A, kakak bantu jawab yaa. Jawaban untuk soal ini adalah: Kelebihan: 1. Tidak dikenakan pajak. 2. Pengelolaannya mudah. 3. Biaya yang dikeluarkan rendah. 4. Tidak memerlukan proses administrasi yang rumit. Kelemahan: 1. Tanggung jawab pemilik tidak terbatas. 2. Sumber modal terbatas. 3. Kelangsungan usaha kurang terjamin. Yuk, simak penjelasan berikut ini: Pengusaha perseorangan adalah pengusaha yang memiliki usaha sendiri. Perusahaan perseorangan hanya dimiliki oleh satu orang saja sehingga tanggung jawab pemilik perusahaan tersebut tidak terbatas. Contoh usaha perseorangan meliputi: 1. Usaha jasa perseorangan, misalnya bengkel, jasa penitipan, jasa angkut. 2. Usaha pertanian perseorangan. 3. Usaha perdagangan perseorangan, misalnya warung makan, warung sembako. 4. Industri kecil perseorangan, misalnya mebel, produksi anyaman, souvenir. Kelebihan dari perusahaan perseorangan adalah: 1. Tidak dikenakan pajak. 2. Pengelolaannya mudah. 3. Biaya yang dikeluarkan rendah. 4. Tidak memerlukan proses administrasi yang rumit. Kelemahan perusahaan perseorangan adalah: 1. Tanggung jawab pemilik tidak terbatas. 2. Sumber modal terbatas. 3. Kelangsungan usaha kurang terjamin. Jadi, jawaban yang benar adalah: Kelebihan: 1. Tidak dikenakan pajak. 2. Pengelolaannya mudah. 3. Biaya yang dikeluarkan rendah. 4. Tidak memerlukan proses administrasi yang rumit. Kelemahan: 1. Tanggung jawab pemilik tidak terbatas. 2. Sumber modal terbatas. 3. Kelangsungan usaha kurang terjamin. Semoga membantu πŸ™


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Tuliskan batas laut Pulau Jawa!

10

3.0

Jawaban terverifikasi