Radiva S

11 September 2020 02:33

Iklan

Radiva S

11 September 2020 02:33

Pertanyaan

jelaskan berdasarkan pemahaman anda apa yang di maksud dengan keanekaragam gen,jenis,daun,ekosistem

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

11

:

53

:

43

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

D. Amanda

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta

14 Februari 2022 14:45

Jawaban terverifikasi

Hallo Ravida, kakak bantu jawab ya :) Keanekaragaman hayati setidaknya terbagi dalam tiga tingkatan, yaitu gen, jenis atau spesies, dan ekosistem. 1. Tingkat Gen Keanekaragaman gen adalah keanekaragaman individu dalam satu jenis (spesies) makhluk hidup. Keanekaragaman gen ini mengakibatkan variasi antarindividu sejenis. Contoh keanekaragaman tingkat gen ini adalah tanaman bunga mawar putih, bunga mawar merah, dan mawar kuning yang memiliki perbedaan, yaitu berbeda dari segi warna bunga namun masih dalam spesies yang sama. 2. Tingkat Jenis Keanekaragaman tingkat jenis merupakan variasi yang terdapat pada makhluk hidup atau antar spesies dari satu family. Contohnya, keluarga polong-polongan (fabaceae) seperti kacang tanah, kacang buncis, kacang hijau, maupun kacang kapri. Kesemuanya berada pada family fabaceae meskipun spesiesnya berbeda. 3. Tingkat Ekosistem Keanekaragaman ekosistem merujuk pada keragaman habitat, yaitu tempat berbagai jenis makhluk hidup melangsungkan kehidupannya dan berinteraksi dengan faktor abiotik dan biotik lainnya. Contohnya ekosistem lumut yang terletak di wilayah sekitar puncak gunung atau di daerah dingin didominasi oleh tumbuhan lumut. Semoga membantu ya!


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

jelaskan dampak pencemaran lingkungan

3

0.0

Jawaban terverifikasi