Muhammad M

23 Mei 2022 06:53

Iklan

Muhammad M

23 Mei 2022 06:53

Pertanyaan

Jelaskan bahwa rumah tangga dapat berperan sebagai distributor!

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

17

:

55

:

51

Klaim

2

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

R. Anggriani

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Malang

23 Mei 2022 15:13

Jawaban terverifikasi

Jawabannya adalah rumah tangga sebagai distributor menyalurkan barang atau jasa dari produsen ke konsumen . Penjelasan: Dalam bidang ekonomi, kegiatan ekonomi meliputi produksi, distribusi, dan konsumsi. Kegiatan ini dilaksanakan dengan tiga tugas atau disebut dengan rumah tangga, yaitu rumah tangga sebagai distributor, produsen, dan konsumen. Distributor merupakan orang yang melakukan kegiatan distribusi. Kegiatan distribusi dilakukan dengan penyaluran barang dan jasa dari produsen kepada konsumen. Rumah tangga keluarga dapat berperan langsung sebagai distributor dan konsumen. Rumah tangga sebagai distributor menyalurkan barang atau jasa dari produsen ke konsumen. Misal, menjadi pedagang atau membuka toko. Berdasarkan penjelasan di atas maka rumah tangga sebagai distributor menyalurkan barang atau jasa dari produsen ke konsumen.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Salah satu faktor penghambat perdagangan internasional adalah ....

38

5.0

Jawaban terverifikasi