Hestiy M

26 Oktober 2020 04:27

Iklan

Hestiy M

26 Oktober 2020 04:27

Pertanyaan

Jelaskan bagaimana kondisi politik dan ekonomi pada awal kemerdekaan

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

09

:

06

:

29

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

N. Fauzia

Mahasiswa/Alumni Universitas Indraprasta PGRI

24 Januari 2022 10:08

Jawaban terverifikasi

Hai Hesty, kakak bantu jawab ya. Kondisi Poltik Ekonomi Indonesia di awal kemerdekaan belum stabil, terjadi krisis perekonomian, dan peristiwa kerusuhan dimana-mana. Untuk lebih jelasnya, yuk pahami penjelasan berikut. Pada awal kemerdekaan, kondisi Indonesia saat itu baru saja memulai dalam berbagai bidang, sehingga Indonesia belum sepenuhnya menemukan jati diri yang cocok untuk menangani kondisi Indonesia saat itu. Pada masa ini banyak teradi kerusuhan dan ketegangan dalam lingkungan masayarakat yang mengancam kedaulatan negara, hal itu disebabkan karena kedatangan kembali Belanda dan adanya konflik kepentingan di dalam negeri. Indonesia beberapa kali melakukan pergantian sistem pemerintahan, perubahan konstitusi, bentuk negara, kebijakan-kebijakan dan lainnya. Kondisi yang tidak stabil tersebut membuat keadaan ekonomi Indonesia pada saat itu sangat buruk, seperti terjadi hiperinflasi, terjadinya konfrontasi dengan Belanda yang membuat Belanda melakukan blokade ekonomi. Blokade ekonomi Belanda membuat tertutupnya perdagangan internasional Indonesia, dan berkembang dengan kosongnya kas negara. Semoga membantu yaa :))


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

wujud nyata dari peranan indonesia adalah pengiriman kontigen garuda sebagai bagian dari pasukan pbb. kontigen garuda 1 dikirimkan ke mesir pada thn 1957 untuk membantu misi

3

0.0

Jawaban terverifikasi