Giseila A

16 November 2021 12:46

Iklan

Giseila A

16 November 2021 12:46

Pertanyaan

jaringan meristem pada tumbuhan yang sel-selnya berkembang dari sel sel ambrionik disebut a. meristem apikal b. meristem primer c. meristem interkalar d. meristem sekunder

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

05

:

31

:

06

Klaim

2

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

S. Syafnir

26 November 2021 15:34

Jawaban terverifikasi

Hai Giseila, kakak bantu jawab ya! Jawaban yang benar adalah: b. Meristem Primer Meristem primer adalah meristem hasil perkembangan langsung dari sel-sel embrional. Contoh meristem primer adalah meristem yang terdapat pada ujung akar dan ujung batang. Aktivitas meristem ini akan mengakibatkan batang dan akar memanjang. Berdasarkan asal jaringannya meristem dibagi menjadi 3 yaitu : 1. Promeristem Adalah jaringan meristem pada saat tumbuhan masih dalam tingkat embrio. 2. Meristem primer Adalah meristem hasil perkembangan langsung dari sel sel embrional. 3. Meristem sekunder Meristem ini berasal dari jaringan dewasa yang telah mengadakan diferensiasi, yaitu kambium dan kambium gabus yang terjadi dari parenkim dan kolenkim . Semoga membantu!


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Jodohkan gambar dengan pola interaksi yang sesuai! 10. Beruang dengan ikan Pola interaksi a. Netralisme b. Predasi c. Simbiosis mutualisme d. Simbiosis komensalisme e. Simbiosis parasitisme f. Antibiosis

8

3.5

Jawaban terverifikasi