Rahayu M

31 Januari 2023 09:09

Iklan

Rahayu M

31 Januari 2023 09:09

Pertanyaan

Jamal bersepeda ke utara sejauh 200 m lalu berbalik ke selatan sejauh 50 m berbelok ke timur sejauh 90 m dan berbelok ke selatan sejauh 30 meter. Jika waktu tempuh Jamal 2 menit, berapa kelajuan dan kecepatan Jamal bersepeda?

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

04

:

43

:

09

Klaim

4

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

E. Ang

Mahasiswa/Alumni Universitas Sumatera Utara

03 Maret 2023 07:25

Jawaban terverifikasi

Jawaban yang benar adalah 3,08 m/s dan 1,25 m/s. Jarak didefinisikan sebagai panjang lintasan yang ditempuh oleh suatu benda dalam selang waktu tertentu. Perpindahan didefinisikan sebagai perubahan posisi suatu benda yang dinyatakan sebagai suatu garis lurus berarah dari posisi awal ke posisi akhir. Kelajuan rata-rata didefinisikan sebagai besarnya jarak yang ditempuh oleh suatu benda yang bergerak dalam selang waktu tertentu. v = s/t dengan : v = kelajuan (m/s) s = jarak tempuh (m) t = selang waktu s) Kecepatan rata-rata didefinisikan sebagai hasil bagi perpindahan dengan selang waktunya. v̅ = ∆x/t dengan : v̅ = kecepatan (m/s) ∆x = perpindahan (m) t = selang waktu (s) Diketahui : sAB = 200 m sBC = 50 m sCD = 90 m sDE = 30 m t = 2 menit = 120 s Ditanya : v dan v̅ Pembahasan : Hitung jarak dan perpindahan yang ditempuh Jamal : s = sAB + sBC + sCD + sDE s = 200 + 50 + 90 + 30 s = 370 m Perpindahan dihitung dengan dalil Phytagoras : AE = √(AF² + FE²) AE = √(120² + 90²) AE = 150 m ∆x = 150 m Kelajuan dan kecepatan Jamal bersepeda dihitung dengan : v = s/t v = 370/120 v = 3,08 m/s v̅ = ∆x/t v̅ = 150/120 v̅ = 1,25 m/s Jadi besar kelajuan dan kecepatan Jamal bersepeda berturut-turut adalah 3,08 m/s dan 1,25 m/s

alt

Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Planet yang memiliki keadaan hampir mirip dengan Bumi, mempunyai lapisan atmosfer tipis, dan memiliki dua satelit, yaitu Demos dan Fobos adalah ….

117

5.0

Jawaban terverifikasi