Siti R

07 Oktober 2022 12:16

Iklan

Siti R

07 Oktober 2022 12:16

Pertanyaan

Inggris, Belanda, Jerman Barat dan Italia melakukan kerja sama ekonomi yang tergabung dalam MEE. Kerja sama demikian disebut kerja sama ekonomi.....

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

07

:

29

:

55

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

P. Barus

Mahasiswa/Alumni Universitas Gadjah Mada

07 November 2022 06:12

Jawaban terverifikasi

<p>Jawabannya adalah Kerjasama ekonomi regional</p><p>&nbsp;</p><p>Kerjasama ekonomi internasional adalah hubungan dua negara atau lebih di bidang ekonomi yang saling membutuhkan dan saling menguntungkan demi tercapainya suatu tujuan tertentu.&nbsp;</p><p>&nbsp;</p><p>Bentuk kerjasama regional adalah bentuk kerjasama antar negara-negara yang berada dalam satu wilayah atau satu kawasan tertentu. Misalnya: ASEAN (kerjasama negara-negara di kawasan Asia Tenggara), MEE (kerjasama nagara-negara di kawasan Eropa).</p><p>&nbsp;</p><p>Jadi, Kerja sama demikian disebut Kerjasama ekonomi regional</p>

Jawabannya adalah Kerjasama ekonomi regional

 

Kerjasama ekonomi internasional adalah hubungan dua negara atau lebih di bidang ekonomi yang saling membutuhkan dan saling menguntungkan demi tercapainya suatu tujuan tertentu. 

 

Bentuk kerjasama regional adalah bentuk kerjasama antar negara-negara yang berada dalam satu wilayah atau satu kawasan tertentu. Misalnya: ASEAN (kerjasama negara-negara di kawasan Asia Tenggara), MEE (kerjasama nagara-negara di kawasan Eropa).

 

Jadi, Kerja sama demikian disebut Kerjasama ekonomi regional


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Salah satu faktor penghambat perdagangan internasional adalah ....

36

5.0

Jawaban terverifikasi