Freelanceilmu F

16 November 2021 05:49

Iklan

Freelanceilmu F

16 November 2021 05:49

Pertanyaan

Indonesia mengalami angin monsun barat, angin ini menyebabkan indonesia mengalami musim hujan kondisi tersebut terjadi karena....

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

01

:

50

:

56

Klaim

2

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

A. Aldin

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Malang

16 Januari 2022 13:29

Jawaban terverifikasi

Halo Freelanceilmu, kakak bantu jawab ya :) Angin muson barat melewati perairan yang luas, yaitu Laut China Selatan dan Samudra Hindia. Dalam perjalanannya ke kawasan khatulistiwa, angin muson barat mengandung banyak uap air, dan menyebabkan Indonesia mengalami musim hujan. Angin muson adalah peristiwa iklim yang ditandai oleh pergantian arah angin dan musim penghujan atau kemarau dalam kurun waktu kurang dari enam bulan. Angin musom dijumpai di daerah tropis dan subtropis yang diapit oleh benua dan samudera.Secara garis besar angin muson dibedakan dua macam, yakni angin musin barat dan angin muson timur. Nahh angin muson barat bertiup pada bulan Oktober sampai bulan bulan April dan barat bersifat basah sehingga menghasilkan hujan. Angin tersebut bergerak dari Benua Asia ke Benua Australia. Nah jadi kesimpulannya musim hujan di Indonesia akibat angin muson barat yang bersifat basah karena mengandung banyak uap air. Semoga membantu ya!


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

jenis tanah humus adalah jenis tanah organosol. tanah ini cocok untuk budidaya tanaman padi, nanas dan kelapa. hal ini disebabkan tingginya kandungan a. silikat b. hara c. mineral d. air

15

5.0

Jawaban terverifikasi