Kesa S

05 Maret 2020 14:11

Iklan

Kesa S

05 Maret 2020 14:11

Pertanyaan

Indonesia kaya akan sumber daya alam.dengan diberlakukannya MEA, perusahaan asing menjadi lebih mudah untuk berinvestasi di negara kita dan mengeksploitasi sumber daya alamnya.hal tersebut terjadi karena......

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

13

:

33

:

39

Klaim

6

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

D. Junior

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Semarang

06 Januari 2022 21:29

Jawaban terverifikasi

Hallo Kesa, saya bantu jawab pertanyaan kamu yaa.. Dengan diberlakukannya MEA, perusahaan asing menjadi lebih mudah untuk berinvestasi di negara kita dan mengeksploitasi sumber daya alamnya karena MEA memiliki pola mengintegrasikan ekonomi ASEAN dengan cara membentuk sistem perdagangan bebas atau free trade antara negara-negara anggota ASEAN. Berikut adalah penjelasannya. Masyarakat Ekonomi Asean (MEA) / AEC (Asean Economic Community) merupakan realisasi pasar bebas di Asia Tenggara yang telah dilakukan secara bertahap mulai KTT ASEAN di Singapura pada tahun 1992. Tujuan dibentuknya Masyarakat Ekonomi ASEAN (MEA) untuk meningkatkan stabilitas perekonomian di kawasan ASEAN, serta diharapkan mampu mengatasi masalah-masalah di bidang ekonomi antar negara ASEAN. MEA memiliki pola mengintegrasikan ekonomi ASEAN dengan cara membentuk sistem perdagangan bebas atau free trade antara negara-negara anggota ASEAN. Para anggota ASEAN termasuk Indonesia telah menyepakati suatu perjanjian Masyarakat Ekonomi ASEAN tersebut. MEA adalah istilah yang hadir dalam indonesia tapi pada dasarnya MEA itu sama saja dengan AEC atau ASEAN ECONOMIC COMMUNITY. Konsekuensi atas kesepakatan MEA tersebut berupa aliran bebas barang bagi negara-negara ASEAN, dampak arus bebas jasa, dampak arus bebas investasi, dampak arus tenaga kerja terampil, dan dampak arus bebas modal. Hal-hal tersebut tentunya dapat berakibat positif atau negative bagi perekonomian Indonesia. Semoga membantu yaa..


Iklan

Ayz A

06 Maret 2020 10:02

pajak yg harus dibayar oleh perusahaan asing kepada pemerintah /karena adanya Globalisasi maaf ya kalau salah ๐Ÿ˜…๐Ÿ˜…๐Ÿ˜…๐Ÿ˜…๐Ÿ˜…


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

ibu kota kalimantan barat

2

5.0

Lihat jawaban (126)