Episcia R

16 Mei 2022 01:38

Iklan

Episcia R

16 Mei 2022 01:38

Pertanyaan

Ilmu biologi yang mempelajari tentang penyakit dan pengaruhnya terhadap kehidupan organisme adalah ... a. Farmakologi b. teratologi c. patologi d. bakteriologi

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

05

:

15

:

25

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

K. Wisnu

Mahasiswa/Alumni Universitas Sanata Dharma

17 Mei 2022 16:56

Jawaban terverifikasi

Jawaban yang benar adalah C. Patologi. Ilmu biologi memiliki cakupan yang luas. Cakupan ilmu yang luas tersebut membuat ilmu biologi dibagi menjadi berbagai macam cabang yang diklasifikasikan berdasarkan objek kajian dari masing-masing cabang ilmu tersebut. Beberapa cabang ilmu biologi yaitu: 1. Farmakologi: Cabang ilmu yang mempelajari penggunaan obat untuk diagnosa, pencegahan dan penyembuhan penyakit. 2. Teratologi: Merupakan ilmu yang mempelajari tentang kelainan perkembangan fisiologis. 3. Patologi: ilmu yang mempelajari bagaimana suatu penyakit terjadi dan pengaruhnya terhadap kehidupan organisme. 4. Bakteriologi: Merupakan cabang ilmu mikrobiologi yang mempelajari tentang bakteri, termasuk morfologi, ekologi, genetika dan biokimia dari bakteri dan berbagai aspek lain yang berhubungan dengan bakteri. Oleh karena itu, jawaban yang benar adalah C. Patologi.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Jodohkan gambar dengan pola interaksi yang sesuai! 10. Beruang dengan ikan Pola interaksi a. Netralisme b. Predasi c. Simbiosis mutualisme d. Simbiosis komensalisme e. Simbiosis parasitisme f. Antibiosis

9

3.5

Jawaban terverifikasi