Akane W

15 Juli 2022 15:20

Iklan

Akane W

15 Juli 2022 15:20

Pertanyaan

Ibu Karmila seorang pengrajin kripik tempe yang terkenal gurih dan enak. beliau mempunyai warna binaan yang juga bergerak di bidang yang sama. setiap tahunnya omzet penjualan kripik tempe tersebut mencapai 3 miliar rupiah. berdasarkan ciri tersebut umkm termasuk dalam jenis....

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

06

:

20

:

10

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

T. Suci

29 Juli 2022 14:52

Jawaban terverifikasi

Jawaban: usaha menengah UMKM atau Usaha Mikro, Kecil, Menengah adalah usaha yang dijalankan oleh individu atau kelompok yang omzet pertahunnya cenderung tidak terlalu besar. Kebanyakan UMKM melakukan usahanya di rumah sendiri. Sesuai namanya UMKM terbagi menjadi tiga, yaitu: 1. Usaha mikro: usaha mikro merupakan usaha kecil yang biasanya dijalankan oleh invidu dengan omzet tidak mencapai 300 juta pertahunnya 2. Usaha kecil: usaha kecil dalam setehun omzetnya bisa mencapai 300-500 juta dengan transaksi mencapai 2 miliyar 3. Usaha menegah: usaha tersebdar dalam UMKM yang mampu mencapai omzet 500 juta hingga 10 miliyar dalam setahun. Jadi, jawaban yag tepat adalah usaha menengah


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Salah satu faktor penghambat perdagangan internasional adalah ....

32

5.0

Jawaban terverifikasi