Cepra A

04 Februari 2022 04:33

Iklan

Iklan

Cepra A

04 Februari 2022 04:33

Pertanyaan

Hubungan antara dua makhluk hidup berikut yang membentuk simbiosis mutualisme adalah .... A. anggrek dengan pohon kelapa C. flagelata yang menempati usus rayap


1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

N. Vardini

Mahasiswa/Alumni Universitas Indonesia

11 Februari 2022 08:24

Jawaban terverifikasi

Hallo Cepra kakak bantu jawab ya : ) Jawabannya tidak ada pada pilihan. Jawabannya adalah hubungan lebah dengan bunga. Simbiosis mutualisme merupakan hubungan antardua organisme yang hidup bersama, di mana kedua organisme yang terlibat saling mendapat keuntungan. Contohnya, hubungan lebah dengan tanaman berbunga. Lebah mengambil nektar bunga sebagai makananannya dan bunga mendapat keuntungan dengan terbantunya penyerbukkannya. Semoga membantu ya.


Iklan

Iklan

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Alat indra manusia yang paling peka untuk membedakan benda dingin dan benda panas yaitu … a. Telinga b. Kulit c. Hidung d. Mata

79

5.0

Jawaban terverifikasi