Aulia K

27 Maret 2020 11:56

Iklan

Iklan

Aulia K

27 Maret 2020 11:56

Pertanyaan

hewan yang berkembangbiakan secara vegetatif


9

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

W. Endang

Mahasiswa/Alumni Universitas Indraprasta PGRI

26 Januari 2022 13:02

Jawaban terverifikasi

Halo Aulia! Kakak bantu jawab ya Perkembangbiakan vegetatif dibagi menjadi tiga jenis yaitu tunas, fragmentasi, dan membelah diri. 1. Tunas Contoh hewan yang berkembangbiak dengan tunas antara lain hydra, porifera (bunga karang), dan coelenterata (ubur-ubur). 2. Fragmentasi Contoh hewan yang berkembangbiak secara fragmentasi yaitu cacing pipih atau planaria dan cacing pita. 3. Membelah diri Membelah diri dapat dilakukan oleh hewan bersel satu seperti amoeba. Perkembangbiakan vegetatif disebut juga sebagai perkembangbiakan aseksual, artinya tidak terjadi pertemuan antara sel kelamin jantan dengan sel kelamin betina. Perkembangbiakan vegetatif hanya terjadi pada hewan tingkat rendah. Semoga membantu!


Iklan

Iklan

Aurelia N

05 Juli 2020 07:34

hydra:tunas amoeba:membelah diri fragmentasi:planaria partenogenesis:lebah jantan


lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

sepatu bola memiliki bagian bagian yang menonjol di bagian dasarnya.bagian tersebut bertujuan untuk.

6

5.0

Jawaban terverifikasi