Setia M

23 Agustus 2020 11:07

Iklan

Iklan

Setia M

23 Agustus 2020 11:07

Pertanyaan

hewan berikut yang mengalami pembuahan diluar tubuh adalah? a.buaya dan katak b.katak dan ikan gurame c.ikan hiu dan duyung d.paus dan lumba lumba


1

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

A. Chanisya

01 Maret 2022 23:54

Jawaban terverifikasi

Halo Setia, kakak bantu jawab ya. Pilihan jawaban yang benar adalah B. Katak dan ikan gurame. Sekarang mari kita bahas! Fertilisasi merupakan proses peleburan sel telur (ovum) dan sel sperma. Pembuahan atau fertilisasi pada hewan dibagi menjadi dua, yaitu fertilisasi internal dan fertilisasi eksternal. Fertilisasi eksternal merupakan pembuahan atau fertilisasi yang terjadi diluar tubuh hewan. Contoh hewan yang mengalami fertilisasi eksternal adalah katak dan ikan. Sehingga dapat diketahui, hewan yang mengalami pembuahan diluar tubuhadalah katak dan ikan gurame. Semoga membantu :)


Iklan

Iklan

Cheryl S

23 Agustus 2020 13:16

b


lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

organ reproduksi internal pada wanita terbagi atas.......bagian, sebutkan fan berikan fungsi dari masing" organnya?????

16

5.0

Jawaban terverifikasi