Rischa S

29 April 2020 22:30

Iklan

Iklan

Rischa S

29 April 2020 22:30

Pertanyaan

hewan apa yang lidahnya panjang


1

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

R. Laila

06 Februari 2022 10:02

Jawaban terverifikasi

Halo Rischa, kakak coba bantu jawab, ya :) Hewan yang memiliki lidah panjang antara lain ular, komodo, dan cicak. Hewan memilki berbagai macam lidah. Lidah tersebut ada yang pendek, ada juga yang panjang. Contoh hewan yang berlidah pendek antara lain sapi, tikus, dan kerbau. Beberapa contoh hewan yang berlidah panjang adalah ular, komodo, dan cicak. Umumnya, lidah berfungsi untuk indera perasa (pengecap) makanan dan membantu mulut mencerna makanan dengan mengarahkan makanan ke gigi. Selain itu, ada juga hewan yang menggunakan lidah untuk membersihkan tubuh, seperti pada kucing. Akan tetapi, khusus pada ular dan komodo, lidah yang panjang digunakan untuk indera penciuman. Lidah ular dan komodo berfungsi untuk mengumpulkan senyawa kimia dari udara atau tanah di lingkungan sekitarnya. Senyawa kimia tersebut akan dianalisis oleh saraf penerima di vomeronasal atau organ Jacobson’s yang terletak di langit-langit mulut ular dan komodo. Selain panjang, ular dan komodo juga memiliki lidah bercabang dua. Hal ini memudahkan mereka mendeteksi mangsa dari baunya dan dari dua arah yang berbeda. Ada juga hewan lain yang berlidah panjang seperti cicak. Lidah pada cicak berfungsi untuk menangkap mangsa seperti nyamuk. Seperti yang kita ketahui, cicak hanya dapat merayap di dinding dan tidak dapat terbang, sedangkan nyamuk dapat terbang bebas. Untuk dapat menjangkau nyamuk, cicak memiliki keistimewaan pada lidahnya yang panjang. Semoga membantu, ya!


Iklan

Iklan

Athifaaaa A

30 April 2020 00:11

cicak, kadal, jerapah, bunglon, dan masih banyak lagi kalo benar follow saya ya 😊 PLEASE


lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

apa yg di maksud dg fotosibtesis

4

0.0

Jawaban terverifikasi