Cara M

31 Desember 2021 02:42

Iklan

Iklan

Cara M

31 Desember 2021 02:42

Pertanyaan

Hasil pencarian Search Engine disebut.


39

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

M. Wijayanti

06 Januari 2022 06:46

Jawaban terverifikasi

Hai Cara , kakak bantu jawab ya :) Jawaban soal ini adalah Search Engine Result Pages atau dikenal dengan singkatan SERPs. Pembahasan Search engine merupakan layanan internet yang banyak digunakan orang untuk mencari dan mengakses informasi-informasi yang ada diinternet. Dalam perkembangannya, search engine tidak hanya menyediakan konten dalam bentuk teks namun juga bentuk lain seperti berita, gambar, video, jurnal dan sebagainya. Bahkan untuk meningkatkan performanya, search engine selalu melakukan pengurutan dari segi popularitas sehingga result pages dapat menampilkan informasi yang relevan dan akurat. Hasil pencarian search engine seringkali ditampilkan dalam bentuk daftar website yang didalamnya terdapat hubungan dengan keyword yang diinputkan dalam kolom pencarian. Hasil pencarian search engine disebut dengan Search Engine Result Pages atau dikenal dengan singkatan SERPs. Hasil pencarian search engine itu sendiri berasal dari database yang dimiliki search engine tersebut, untuk search engine raksasa, hasil pencarian yang ditampilkan bisa sangat banyak dan memerlukan proses yang cepat. Jadi, Hasil pencarian search engine disebut dengan Search Engine Result Pages atau dikenal dengan singkatan SERPs. Semoga bermanfaat.


Iklan

Iklan

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Perhatikan pernyataan berikut 1. Mengambil kesimpulan 2. Mempelajari suatu fenomena 3. mengambil keputusan yang berhubungan 4. mengembangkan teknik visualisasi data Tujuan membangun pola dari angka-angka menjadi grafik ditujukan oleh pernyataan nomor

70

5.0

Jawaban terverifikasi