Syifa S

07 Juni 2022 13:33

Iklan

Syifa S

07 Juni 2022 13:33

Pertanyaan

Hasil hutan berupa jati dan rotan biasanya dimanfaatkan untuk bahan baku industri ... dan ....

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

11

:

53

:

51

Klaim

2

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

N. Bella

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Malang

07 Juni 2022 17:23

Jawaban terverifikasi

Jawaban terkait hasil hutan berupa Jati dan Rotan adalah biasanya dimanfaatkan untuk bahan baku industri mebel dan kerajinan. Mebel adalah industri yang memproduksi perabit keperluan rumah dan kantor seperti lemari, kursi, meja dan lain sebagainya. Mebel ini disebut pula dengan furnitur. Jati dan rotan sendiri adalah dua dari sekian banyak hasil hutan yang banyak dimanfaatkan masyarakat dalam berbagai keperluan ekonomi. Jati sendiri merupakan pohon dengan kayu yang berkualitas sangat baik sehingga laris sebagai bahan mebel juga perumahan. Adapun rotan adala tanaman berongga yang banyak juga dijadikan bahan pembuatan berbagai benda sebab mudah dibentuk dan tersedia banyak di alam. Jadi, hasil hutan berupa Jati dan Rotan adalah biasanya dimanfaatkan untuk bahan baku industri mebel dan kerajinan.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Tuliskan batas laut Pulau Jawa!

10

3.0

Jawaban terverifikasi