Amanda P

20 April 2022 02:13

Iklan

Amanda P

20 April 2022 02:13

Pertanyaan

harmoni dalam keberagaman gender dalam masyarakat sangat diperlukan bagi terwujudnya persatuan dan kesatuan bangsa. Jelaskan makna gender!

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

03

:

45

:

29

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

R. Sari

Mahasiswa/Alumni Universitas Islam Negeri Sayyid Ali Rahmatullah Tulungagung

20 April 2022 15:49

Jawaban terverifikasi

Hai Amanda P, terima kasih telah bertanya ke Roboguru. Kakak bantu jawab ya. Gender adalah sifat dan perilaku yang dilekatkan pada laki-laki dan perempuan yang dibentuk secara sosial maupun budaya. Mari kita simak pembahasan berikut. Gender adalah sifat dan perilaku yang dilekatkan pada laki-laki dan perempuan yang dibentuk secara sosial maupun budaya. Berbeda dengan kodrat manusia yang tidak bisa dipertukarkan, gender bisa dipertukarkan karena merupakan bentukan masyarakat. Ciri-ciri gender: 1. Bisa berubah 2. Bisa dipertukarkan 3. Bergantung budaya 4. Bukan kodrat Tuhan, tapi buatan masyarakat. Contoh gender yaitu: 1. Dulu mengecat rumah identik dengan pekerjaan laki-laki, namun sekarang mengecat rumah bukan hanya pekerjaan laki-laki, wanita mengecat rumah sudah bukan menjadi hal yang tabu lagi. 2. Memasak identik dengan pekerjaan perempuan, namun sekarang laki-laki memasak sudah biasa, bahkan banyak laki-laki yang menjadi seorang Chef. Dengan demikian, dapat dipahami bahwa gender adalah sifat dan perilaku yang dilekatkan pada laki-laki dan perempuan yang dibentuk secara sosial maupun budaya. Semoga membantu ya.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Segala sumber kekayaan yang terdapat di Indonesia berada di bawah kekuasaan ... A. negara bekas penjajah B. pejabat negara yang berpengaruh C. pemerintah untuk kepentingan seluruh rakyat D. pihak swasta E. warga negara Indonesia

16

3.5

Jawaban terverifikasi