Parto D

16 Maret 2022 15:07

Iklan

Parto D

16 Maret 2022 15:07

Pertanyaan

Golongan manusia yang menunjukkan berbagai ciri tubuh tertentu yang bersifat jasmaniah dan bukan penggolongan yang bersifat rohaniah disebut.... a. suku bangsa/etnis b. klan c. agama d. gender e. ras

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

21

:

47

:

20

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

I. Nisa

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta

26 Maret 2022 05:10

Jawaban terverifikasi

Hallo Parto D! kaka bantu jawab yaa :) Jawaban dari pertanyaan di atas adalah E. Ras Yuk simak penjelasannya! Diferensiasi sosial adalah perbedaan individu atau kelompok dalam masyarakat yang tidak menunjukkan adanya suatu tingkatan (hierarkis). Dengan kata lain, tidak ada gologan dari pembagian tersebut yang memiliki tingkatan yang lebih tinggi ataupun yang lebih rendah. Pengelompokan masyarakat berdasarkan ras merupakan pengelompokan yang bersifat jasmaniah, berdasarkan pada ciri-ciri fisik, seperti warna kulit, rambut, serta bentuk-bentuk bagian wajah. Menurut Koentjaranigrat, ras adalah suatu golongan yang menunjukkan berbagai ciri tubuh tertentu dengan suatu frekuensi yang besar, dengan kata lain ras merupakan penggolongan yang bersifat jasmaniah semata, bukan penggolongan yang bersifat rohaniah. Terima kasih sudah bertanya dan gunakan Roboguru, semoga membantu ya :)


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Identifikasikan lima dampak positif konflik sosial!

11

0.0

Jawaban terverifikasi