Nesa Y

24 Februari 2022 12:22

Iklan

Nesa Y

24 Februari 2022 12:22

Pertanyaan

Fruktosa mempunyai isomer optik maksimum sebanyak ....

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

18

:

12

:

09

Klaim

5

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Y. Lutvira

25 Februari 2022 16:05

Jawaban terverifikasi

Halo Kak Nesa, jawabannya adalah 2 Yuk simak penjelasan ini Isomer optik adalah isomer yang terjadi pada senyawa yang memiliki atom karbon asimetris atau atom karbon kiral. Karbon kiral ini adalah atom karbon yang mengikat 4 gugus yang berbeda. Adanya atom C kiral ini menyebabkan senyawa dapat memutar bidang polarisasi, sehingga disebut sebagai senyawa optik aktif. Rumus umum isomer optik adalan 2^n, dengan n adalah jumlah C kiral. Jumlah C kiral pada fruktosa adalah 1. 2^1 = 2. Jadi jumlah isomer optik senyawa fruktosa ada 2. Semoga bermanfaat ya Kak, selalu gunakan Roboguru sebagai teman belajarmu ya

alt

Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

pH dari larutan NH4F 0,1M (Ka= 10^-5 dan Kb=10^-7) adalah.... *

682

3.0

Jawaban terverifikasi