Cepra A

05 Maret 2022 14:44

Iklan

Cepra A

05 Maret 2022 14:44

Pertanyaan

Faktor yang memengaruhi fenotipe makhluk hidup adalah .... a. genotipe b. kromosom c. lingkungan d. genotipe dan lingkungan

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

21

:

13

:

07

Klaim

2

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

W. Ega

28 Maret 2022 04:36

Jawaban terverifikasi

Hai Cepra, kakak bantu jawab ya :) Jawabannya adalah D. Genotipe dan lingkungan. Fenotip adalah ciri khas pada satu individu yang bisa dengan mudah diamati secara fisik, seperti warna mata, tinggi badan, dan warna kulit. Ciri khas ini, meski pada awalnya ditentukan oleh genotip, juga bisa berubah menyesuaikan lingkungan tempat tinggal. Sebagai contoh, orang tua memiliki warna kulit yang terang, sehingga anak yang lahir pun terlahir dengan warna kulit yang serupa. Namun karena tinggal di area panas, maka lama-kelamaan warna kulit jadi menggelap. Warna kulit sekarang, yang sedikit gelap, adalah fenotip. Sementara itu genotip berperan menentukan warna kulit asli, yang seharusnya terang. Contoh lain dari fenotip dari makhluk hidup juga bisa terlihat pada burung flamingo. Burung yang terkenal dengan warna merah mudanya yang cantik, sebenarnya memiliki bulu asli berwarna putih. Warna merah muda pada burung flamingo, muncul karena mereka mengonsumsi organisme yang memiliki pigmen berwarna merah muda. Akibatnya lama-kelamaan, warna asli bulunya pun hilang, dan tergantikan karena pengaruh lingkungan. Jadi, jawabannya adalah D. Genotipe dan lingkungan. Semoga membantu :)


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Jodohkan gambar dengan pola interaksi yang sesuai! 10. Beruang dengan ikan Pola interaksi a. Netralisme b. Predasi c. Simbiosis mutualisme d. Simbiosis komensalisme e. Simbiosis parasitisme f. Antibiosis

8

3.5

Jawaban terverifikasi