Syakira A

17 November 2021 13:47

Iklan

Syakira A

17 November 2021 13:47

Pertanyaan

faktor internal dalam masyarakat bisa menyebabkan terjadinya perubahan sosial contoh dari faktor internal masyarakat tersebut adalah.. A. bencana alam gunung meletus B. peperangan dengan suku lain C. kemauan dari sesama anggota masyarakat D. datangnya budaya asing secara tiba-tiba

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

09

:

59

:

25

Klaim

7

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Nella C

17 November 2021 14:54

Jawaban terverifikasi

bantu jawab ya kak Faktor-faktor perubahan sosial itu terbagi menjadi 2 yaitu internal dan eksternal. Faktor Internal (dari dalam masyarakat)= 1. Penemuan baru 2. Bertambah atau berkurangnya jumlah penduduk 3. Pemberontakan atau revolusi 4. Konflik Faktor Eksternal (dari luar masyarakat)= 1. Bencana alam 2. Peperangan 3. Pengaruh kebudayaan lain jadi jawaban yang benar adalah C. kemauan dari sesama anggota masyarakat. maaf kalau salah


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

jenis tanah humus adalah jenis tanah organosol. tanah ini cocok untuk budidaya tanaman padi, nanas dan kelapa. hal ini disebabkan tingginya kandungan a. silikat b. hara c. mineral d. air

14

5.0

Jawaban terverifikasi