Gabriel G

22 Oktober 2020 08:09

Iklan

Gabriel G

22 Oktober 2020 08:09

Pertanyaan

Faktor - faktor apa saja yang bisa mempengaruhi lintasan gerak Parabola ?

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

04

:

10

:

19

Klaim

3

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

Y. Frando

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Yogyakarta

09 Februari 2022 21:37

Jawaban terverifikasi

Halo Gabriel, berikut kakak bantu jawab yaa. 😂 Paduan gerak lurus beraturan dengan gerak lurus berubah beraturan menghasilkan suatu gerak yang lintasannya berbentuk parabola. Biasanya, gerak semacam ini kita sebut sebagai gerak parabola. Faktor-faktor yang bisa mempengaruhi lintasan gerak parabola adalah sebagai berikut: 1. Benda tersebut bergerak karena ada gaya yang diberikan. 2. Seperti pada gerak jatuh bebas, benda-benda yang melakukan gerak parabola dipengaruhi oleh gravitasi, yang berarah kebawa dengan besar g = 9,8 m/s^2. 3. Hambatan atau gesekan udara. Setelah benda tersebut ditendang, dilempar, ditembakkan, maka selanjutnya gerakannya bergantung pada gravitasi dan gesekan alias hambatan udara. Semangat! 👍


Iklan

A. Novi

22 Oktober 2020 09:45

Jawaban : Gaya, Gravitasi dan gesekan udara Penjelasan: berikut beberapa faktor yang mempengaruhi gerak parabola : Benda bergerak karena ada gaya yang dikenakan padanya, seperti dilempar, ditendang, atau yang lainnya; Gaya gravitasi yang mengarah ke pusat bumi; Adanya hambatan atau gesekan udara.


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

cara menghitung pengukuran jangka sorong sama mikrometer sekrup?

4

4.0

Jawaban terverifikasi