Avena A

09 Agustus 2022 07:39

Iklan

Iklan

Avena A

09 Agustus 2022 07:39

Pertanyaan

Enzim yang dapat digunakan untuk menyambung dua untai DNA pada rekayasa genetik adalah... A. Katalase B. Peroksidase C. Restriksi endonuklease D. Ligase E. Lipase


57

3

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

E. Yosriah

09 Agustus 2022 09:32

Jawaban terverifikasi

Jawabannya adalah D. Ligase Fungsi enzim ligase adalah untuk menyambungkan DNA yang telah digunting pada DNA organisme lain. Teknik rekayasa genetika merupakan kegiatan manipulasi gen untuk mendapatkan produk baru dengan cara membuat DNA rekombinan melalui penyisipan gen. Teknik ini melibatkan penggunaan plasmid, enzim restriksi endonuklease, dan enzim ligase. Enzim restriksi endonuklease berfungsi untuk memotong daerah tertentu pada DNA asing, sedangkan enzim ligase berfungsi untuk menyambungkan DNA yang telah digunting pada DNA organisme lain. Oleh karena itu, jawaban yang tepat adalah D.


Iklan

Iklan

Sri M

21 Agustus 2022 11:41

jawabannya adalah d


06 September 2022 21:39

Jawabannya adalah D Enzim ligase merupakan enzim yang berperan dalam mengkatalis pembentukan ikatan kovalen antara gula dengan fosfat (ikatan fosfodiester) pada ujung 3’OH dengan ujung . Dalam rekayasa genetika enzim ligase berperan dalam menyambungkan dua ujung potongan DNA. Semoga membantu


lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

jelaskan sistem kerja enzim

2

5.0

Jawaban terverifikasi

Hasil pencernaan tersebut di bawah ini siap diabsorpsi oleh usus halus, KECUALI … A. gliserol B. asam lemak C. monosakarida D. vitamin E. polipeptida

8

0.0

Lihat jawaban (2)

Iklan

Iklan