Felis L

14 Juni 2022 18:42

Iklan

Felis L

14 Juni 2022 18:42

Pertanyaan

Enzim-enzim yang dihasilkan oleh dinding lambung adalah .... A. amilase, pepsinogen, dan asam klorida B. tripsinogen, pepsinogen, dan renin C. lipase, renin, dan tripsin D. lipase, amilase, dan tripsin

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

04

:

31

:

08

Klaim

2

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

N. Fakhirah

Mahasiswa/Alumni ""

15 Juni 2022 09:02

Jawaban terverifikasi

Soal tersebut tidak memiliki jawaban yang tepat. Lambung merupakan salah satu organ pencernaan yang berperan dalam mencerna makanan secara kimiawi dengan bantuan enzim. Enzim-enzim yang dihasilkan oleh dinding lambung diantaranya pepsinogen, renin, lipase, dan asam klorida. 1. Pepsinogen merupakan enzim yang menguraikan protein menjadi pepton. Enzim ini diaktifkan oleh HCL menjadi pepsin. 2. Renin merupakan enzim yang berperan dalam menggumpalkan protein susu menjadi kasein. 3. Lipase merupakan enzim yang memecah lemak menjadi asam lemak dan gliserol 4. Asam klorida (HCL) berperan dalam mengasamkan makanan, membunuh kuman, dan mengubah pepsinogen menjadi pepsin Sementara amilase, tripsinogen, dan tripsin merupakan enzim yang dihasilkan oleh pankreas. Maka, soal tersebut tidak memiliki jawaban yang tepat.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Jodohkan gambar dengan pola interaksi yang sesuai! 10. Beruang dengan ikan Pola interaksi a. Netralisme b. Predasi c. Simbiosis mutualisme d. Simbiosis komensalisme e. Simbiosis parasitisme f. Antibiosis

18

3.5

Jawaban terverifikasi