Mawar E
01 Februari 2023 00:49
Iklan
Mawar E
01 Februari 2023 00:49
Pertanyaan
0
1
Iklan
R. Mutia
Mahasiswa/Alumni Universitas Gadjah Mada
07 Juli 2023 04:12
Jawaban yang benar adalah 2,9 kg dan 0°C.
Diketahui:
m1 = 4 kg
T1 = - 20°C
ces = 2.100 J/Kg°C
cair =4.200 J/Kg°C,
Les = 340.000 J/Kg
R = 50 ohm
V = 220 volt
t = 20 menit = 1200 s
Ditanya: m'..?
Penyelesaian:
Soal ini dapat diselesaikan dengan konsep kalor, dimana persamaannya adalah:
Q = mcΔT
Q = mL
Q = mU
dengan
Q = kalor (J)
m = massa benda (kg)
c = kalor jenis zat cair (J/kg°C)
ΔT = kenaikan suhu (°C)
L = kalor lebur (J/kg)
U = kalor Uap (J/kg)
Serta konsep energi listrik, dimana persamaannya adalah:
P = W/t
P = V x I = V2/R
dengan
V = beda potensial (volt)
I = Kuat arus (A)
R = hambatan (ohm)
W = energi listrik (J)
P = daya (watt)
t = waktu (s)
P = 2202/50 = 968 watt
W = Pt
W = 968 x 1200 s
W =1.161.600 J
Nilai energi listrik adalah jumlah kalor yang diberikan kepada es, sehingga:
Q = W = 1.161.600 J
Kalor saat menaikkan suhu es dari suhu - 20°C ke suhu 0°C
Q1 = 4 x 2100 x (0 - (-20))
Q1 = 168.000 J
Q' = Q - Q1
Q' = 1.161.600 - 168.000
Q' = 993.600
massa yang melebur dengan kalor Q':
Q' = m' x Les
993.600 = m' x 340.000
m' = 2,9 kg
Es akan melebur saat suhu 0°C
Jadi jawaban yang tepat adalah 2,9 kg dan 0°C.
· 0.0 (0)
Iklan
Tanya ke Forum
Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu
LATIHAN SOAL GRATIS!
Drill Soal
Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian
Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!