Lee Z

30 Juli 2022 18:05

Iklan

Lee Z

30 Juli 2022 18:05

Pertanyaan

Elastisitas produksi adalah sebuah koefisien yang menunjukkan besarnya perubahan dari produk yang dihasilkan sebagai akibat dari perubahan besarnya faktor produksi yang digunakan. jika diketahui fungsi produksi untuk barang z adalah p = f (x) di mana p = 2x3 – 2x2, maka analisislah bagaimana daerah produksi untuk barang z berdasarkan nilai elastisitasnya jika x=3 dan dapatkah perusahaan mencapai pendapatan yang maksimum?

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

08

:

46

:

14

Klaim

12

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

S. Suryanti

Mahasiswa/Alumni Universitas Tarumanagara

16 Agustus 2022 06:58

Jawaban terverifikasi

Jawaban yang benar adalah daerah produksi barang Z berada pada daerah produksi I, yaitu daerah dengan Ep > 1 hingga Ep = 1. Dan perusahaan tidak dapat mencapai pendapatan maksimum. Cermati penjelasan berikut ya! Diketahui: P = 2X^3 – 2X^2 X = 3 Ditanyakan: daerah produksi barang Z dan dapatkah perusahaan mencapai pendapatan yang maksimum. Jawab: 1. Menentukan daerah produksi barang Z: P' = 2X^3 – 2X^2 P' = 6X^2 - 4X P' = 6(3)^2 - 4(3) P' = 6(9) - 12 P' = 42 P = 2X^3 – 2X^2 P = 2(3)^3 - 2(3)^2 P = 2(27) - 2(9) P = 54 - 18 P = 36 Ep = P'.X/P Ep = 42 x 3/36 Ep = 3,5 atau Ep > 1 (daerah produksi 1) Berdasarkan perhitungan elastisitas produksi, yakni Ep = 3,5 maka dapat disimpulkan bahwa pada X = 3, jika input produksi dinaikkan sebesar 1% maka output produksi akan meningkat sebesar 3,5%. Dan daerah produksinya berada di daerah produksi I, yaitu daerah dengan Ep > 1 hingga Ep = 1. 2. Pencapaian pendapatan maksimum Pendapatan maksimum diperoleh ketika MR = 0. TR = P.X TR = (2X^3 – 2X^2)(X) TR = 2X^4 - 2X^3 MR = 2X^4 - 2X^3 MR = 8X^3 - 6X^2 MR = 0 8X^3 - 6X^2 = 0 2X^2(-3 + 4X) = 0 -3 + 4X = 0/(2X^2) -3 + 4X = 0 4X = 0 + 3 X = 3/4 X = 0,75 TR = 2X^4 - 2X^3 TR = 2(0,75)^4 - 2(0,75)^3 TR = 2(0,316) - 2(0,422) TR = 0,632 - 0,844 TR = -0,212 Hasil perhitungan total pendapatan dengan fungsi produksi P = 2X^3 – 2X^2 adalah sebesar -0,212. Artinya perusahaan tidak memperoleh keuntungan melainkan kerugian, sehingga pendapatan maksimum tidak dapat dicapai. Oleh karena itu jawaban yang tepat adalah daerah produksi barang Z berada pada daerah produksi I, yaitu daerah dengan Ep > 1 hingga Ep = 1. Dan perusahaan tidak dapat mencapai pendapatan maksimum.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Salah satu faktor penghambat perdagangan internasional adalah ....

31

5.0

Jawaban terverifikasi