Fania T

02 Februari 2022 01:06

Iklan

Iklan

Fania T

02 Februari 2022 01:06

Pertanyaan

Dua buah vektor P dan Q masing-masing besarnya 25 satuan dan 10 satuan membentuk sudut a yang besarnya 53° satu sama lain. Tentukan besar resultan kedua vektor tersebut! A. 32 satuan B. 40 satuan C. 28 satuan D. 24 sataun E. 45 satuan

alt

5

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

E. Ang

Mahasiswa/Alumni Universitas Sumatera Utara

08 Februari 2022 07:34

Jawaban terverifikasi

Hai, Fania T. Jawabannya adalah a. 32 satuan Rumus besar vektor resultan oleh dua vektor yang mengapit sebuah sudut adalah : R = √(P² + Q² + 2.P.Q. cos 𝛼) dimana : R = besar vektor resultan P dan Q = besar vektor masing-masing 𝛼 = sudut apit kedua vektor Diketahui : P = 25 satuan Q = 10 satuan 𝛼 = 53° Ditanya : R = ...? Pembahasan : R = √(P² + Q² + 2.P.Q. cos 𝛼) R = √(25² + 10² + 2.25.10. cos 53°) R = √(625 + 100 + 500.(0,6)) R = √1025 R = 32,02 R ≈ 32 satuan Jadi besar resultan dari kedua vektor tersebut adalah 32.satuan Oleh karena itu jawaban yang benar adalah a Terima kasih telah bertanya di Roboguru


Iklan

Iklan

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Pipa U diisi dengan air dan minyak. Massa jenis air =1000 kg/m³ dan massa jenis minyak 850kg/m³ jika tinggi kolam =28cm maka selisih permukaan air dan minyak adalah

80

5.0

Jawaban terverifikasi