Anisa R

24 Februari 2022 15:08

Iklan

Anisa R

24 Februari 2022 15:08

Pertanyaan

Dokumen yang dikenakan bea meterai adalah .... A. segala bentuk ijazah B. surat gadai yang diberikan oleh Perum Pegadaian C. tanda terima uang yang dibuat untuk keperluan intern organisasi D. dokumen yang akan digunakan sebagai alat pembuktian di muka pengadilan E. tanda terima pembagian keuntungan atas bunga dari efek, dengan nama dan dalam bentuk apapun

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

07

:

58

:

11

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

R. Listyawati

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Yogyakarta

25 Februari 2022 02:45

Jawaban terverifikasi

Hallo Anisa R. Kakak bantu jawab ya! Jawaban yang tepat adalah D. Berikut ini pembahasannya ya! Bea materai adalah pajak atas dokumen yang terutang sejak saat dokumen tersebut ditandatangani oleh pihak-pihak yang berkepentingan, atau dokumen tersebut selesai dibuat atau diserahkan kepada pihak lain bila dokumen tersebut hanya dibuat oleh satu pihak. Bea materai dikenakan atas : - Dokumen yang dibuat sebagai alat untuk menerangkan mengenai suatu kejadian yang bersifat perdata. - Dokumen yang digunakan sebagai alat bukti di pengadilan. Berdasarkan pembahasan tersebut, maka pilihan jawaban yang sesuai dengan pertanyaan soal adalah D. Dokumen yang akan digunakan sebagai alat pembuktian di pengadilan. Demikian Anisa R. Semoga membantu ya!


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Salah satu faktor penghambat perdagangan internasional adalah ....

34

5.0

Jawaban terverifikasi