Ainina A

23 Maret 2022 02:33

Iklan

Ainina A

23 Maret 2022 02:33

Pertanyaan

Disuatu sisi daerah Wonosari, Gunung Kidul, Yogyakata memiliki banyak pantai yang pindah. Di sisi lain, kondisi daerahnya tandus sehingga tidak cocok untuk lahan pertanian. Kegiatan produksi yang tepat bagi masyarakat atas pemanfaatan sumber daya alam tersebut adalah ....

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

21

:

39

:

36

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

A. Regina

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Malang

24 Maret 2022 03:51

Jawaban terverifikasi

Hai Ainina, kakak bantu jawab yaa. Jawaban dari pertanyaan di atas adalah kegiatan pariwisata. Berikut penjelasannya. Sumber daya alam yang dimiliki suatu wilayah dapat dimanfaatkan dalam berbagai bidang, seperti; pertanian, perkebunan, perikanan, bahkan pariwisata. Kondisi geografis Wonosari, Gunung Kidul, dan Yogyakarta yang memiliki banyak pantai indah merupakan contoh sumber daya alam yang dapat dimanfaat untuk kegiatan pariwisata, meskipun dengan kondisi lahan yang tandus dan tidak cocok untuk dimanfaatkan sebagai lahan pertanian. Jadi, kegiatan tepat bagi masyarakat wilayah tersebut dengan pemanfaatan sumber daya yang ada berupa pantai yang indah adalah kegiatan pariwisata. Semoga membantu yaa.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

jenis tanah humus adalah jenis tanah organosol. tanah ini cocok untuk budidaya tanaman padi, nanas dan kelapa. hal ini disebabkan tingginya kandungan a. silikat b. hara c. mineral d. air

15

5.0

Jawaban terverifikasi