Lestari L

16 Mei 2022 02:40

Iklan

Lestari L

16 Mei 2022 02:40

Pertanyaan

dinamika sosial berasal dari pertentangan kelas antara kelompok tertindas dengan kelompok penguasa. merupakan dinamika sosial sesuai dengan pemikiran ....

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

14

:

40

:

35

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

A. Rahman

16 Mei 2022 06:46

Jawaban terverifikasi

Jawaban yang benar adalah Karl Marx. Yuk, simak penjelasan berikut: Dinamika kelompok sosial adalah serangkaian bentuk problematika kehidupan yang dialami oleh individu maupun kelompok yang melakukan bentuk mobilisasi sosial dengan cepat sehingga mengubah keteraturan sosial yang sudah berlaku di masyarakat. Dinamika sosial menurut Karl Marx dapat dipandang sebagai revolusi yang terjadi pada masyarakat demi memperoleh hak-hak mereka yang dirampas oleh kaum borjuis. Dampak terjadinya perubahan sosial menciptakan tatanan kehidupan yang sosialis tanpa sekat pemisah dengan yang lain. Perubahan sosial menurut Karl Marx menekankan pada perubahan dari sistem feodal ke sistem kapitalis yang nantinya mengarah pada sosialisme. Dengan demikian, dinamika sosial berasal dari pertentangan kelas antara kelompok tertindas dengan kelompok penguasa termasuk teori konflik hasil pemikiran Karl Marx.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Identifikasikan lima dampak positif konflik sosial!

11

0.0

Jawaban terverifikasi