Muhammad R

15 Januari 2020 09:07

Iklan

Iklan

Muhammad R

15 Januari 2020 09:07

Pertanyaan

dimana letaknya kerajaan Majapahit


5

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

H. Rosa

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Yogyakarta

26 Desember 2021 01:59

Jawaban terverifikasi

Halo Muhammad. Kakak bantu jawab ya. Jawaban letak kerajaan Majapahit adalah di Trowulan, Jawa Timur. Berikut penjelasannya ya. Kerajaan Majapahit resmi berdiri pada tahun 1292 Masehi yang pusatnya di Trowulan, Jawa Timur. Pendiri sekaligus raja pertamanya adalah Raden Wijaya. Masa pemerintahan kerajaan ini berlangsung cukup lama, sekitar 193 tahun.Adapun sosok lain yang penting dalam acara ini adalah Gajah Mada yang diangkat sebagai Patih Mangkubumi Majapahit. Peninggalan sastra dari kerajaan Majapahit cukup banyak, diantaranya adalah Kitab Negarakertagama karangan Empu Prapanca, Kitab Sutasoma karangan Empu Tantular, dan Kitab Arjunawiwaha karangan Empu Tantular. Semoga membantu


Iklan

Iklan

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

siapa Yang menerapkan tanam paksa?

2

0.0

Jawaban terverifikasi