Yosua S

26 Maret 2020 03:04

Iklan

Yosua S

26 Maret 2020 03:04

Pertanyaan

dimana letak istana raja batak

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

18

:

32

:

04

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

R. Sere

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta

04 Januari 2022 15:42

Jawaban terverifikasi

Halo Yosua S, kakak bantu jawab yaa Istana Raja Batak atau Istana Sisingamaraja terletak di Desa Simamora Kecamatan Baktiraja Kabupaten Humbang Hasundutan, Sumatera Utara. Untuk lebih jelasnya simak pembahasan berikut yaa Sisingamangaraja XII dengan nama lengkap Patuan Bosar Ompu Pulo Batu Sinambela lahir pada 18 Februari 1845 dan meninggal 17 Juni 1907. Sisingamaraja XII dikenal sebagai seorang raja di negeri Toba, Sumatera Utara, pejuang yang berperang melawan Belanda, kemudian diangkat oleh pemerintah Indonesia sebagai Pahlawan Nasional Indonesia sejak tanggal 9 November 1961. Sebelumnya ia dimakamkan di Tarutung Tapanuli Utara, lalu dipindahkan ke Soposurung, Balige pada tahun 1953. Istana Sisingamaraja XII yang terletak di Desa Simamora Sumatera Utara ini dijadikan sebagai situs kebudayaan dan tempat sakral bagi suku batak di Indonesia. Semoga membantu:)


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

. Puncak kemarahan diponegoro terjadi dan hingga meletuslah perang setelah...

14

5.0

Jawaban terverifikasi