Rahmad N

16 September 2023 03:04

Iklan

Rahmad N

16 September 2023 03:04

Pertanyaan

diketahui massa bumi ( M ) = 5,98 x 1024 [ kg ] dan jejarinya ( R ) = 6,37 x 106 [ m ]. Hitunglah massa jenis bumi tersebut. ( bumi dipandang sebagai bola pejal, isi bola ( V ) = 4/3 x ( x R3 )

diketahui massa bumi ( M ) = 5,98 x 1024 [ kg ] dan jejarinya ( R ) = 6,37 x 106     [ m ]. Hitunglah massa jenis bumi tersebut. ( bumi dipandang sebagai bola pejal, isi bola ( V ) = 4/3 x ( x R3 )
 

8 dari 10 siswa nilainya naik

dengan paket belajar pilihan

Habis dalam

01

:

09

:

18

:

34

Klaim

4

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

Putraku R

18 September 2023 11:46

Jawaban terverifikasi

<p>Izin mengkoreksi, mungkin pada bagian Volume ada sedikit kesalahan (ada kekurangan), Anda menuliskan bahwa Volume bola pejal adalah 4/3 × (×R³), mungkin maksudnya 4/3 × π × R³</p><p>Diketahui :</p><p>Massa Bumi = 5,98 × 10²⁴ kg</p><p>Radius Bumi = 6,37 × 10⁶ m</p><p>Ditanya : massa jenis Bumi</p><p>Jawab :</p><p><i>ρ</i> = massa/Volume</p><p>Volume Bumi (asumsi bola sempurna) :</p><p>V = 4/3 × π × R³</p><p>V = 4/3 × π × (6,37 × 10⁶)³</p><p>V = 1,083 × 10²¹ m³</p><p>&nbsp;</p><p><i>ρ </i>= massa/Volume</p><p><i>ρ </i>= (5,98 × 10²⁴ kg)/(1,083 × 10²¹ m³)</p><p><i>ρ</i> = 5521,7 kg/m³</p>

Izin mengkoreksi, mungkin pada bagian Volume ada sedikit kesalahan (ada kekurangan), Anda menuliskan bahwa Volume bola pejal adalah 4/3 × (×R³), mungkin maksudnya 4/3 × π × R³

Diketahui :

Massa Bumi = 5,98 × 10²⁴ kg

Radius Bumi = 6,37 × 10⁶ m

Ditanya : massa jenis Bumi

Jawab :

ρ = massa/Volume

Volume Bumi (asumsi bola sempurna) :

V = 4/3 × π × R³

V = 4/3 × π × (6,37 × 10⁶)³

V = 1,083 × 10²¹ m³

 

ρ = massa/Volume

ρ = (5,98 × 10²⁴ kg)/(1,083 × 10²¹ m³)

ρ = 5521,7 kg/m³


Iklan

Tjendana T

Community

16 September 2023 04:44

<p>Jawaban &nbsp;</p><p>Massa jenis bumi<strong> 1,735 × 10⁴ kg/m³</strong></p><p>&nbsp;</p><p>&nbsp;</p><p><strong>Pembahasan&nbsp;</strong></p><p>Vol bumi: 4/3 × (6,37 ×10⁠⁠⁠⁠⁠⁠⁠<sup>6</sup>)³<sup> </sup>= 3,446 × 10<sup>20</sup> m³</p><p>ρ = 5,98 × 10⁠⁠⁠⁠⁠⁠⁠<sup>24</sup>/3,446×10<sup>20</sup></p><p>&nbsp; &nbsp;= 1,735 × 10⁴ kg/m³</p><p>&nbsp;</p>

Jawaban  

Massa jenis bumi 1,735 × 10⁴ kg/m³

 

 

Pembahasan 

Vol bumi: 4/3 × (6,37 ×10⁠⁠⁠⁠⁠⁠⁠6 = 3,446 × 1020

ρ = 5,98 × 10⁠⁠⁠⁠⁠⁠⁠24/3,446×1020

   = 1,735 × 10⁴ kg/m³

 


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Pipa U diisi dengan air dan minyak. Massa jenis air =1000 kg/m³ dan massa jenis minyak 850kg/m³ jika tinggi kolam =28cm maka selisih permukaan air dan minyak adalah

65

5.0

Jawaban terverifikasi